• Jelajahi

    Copyright © Jakarta Report
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Soal Demokrasi, Fahri Hamzah: Pemerintah Gamang, Lalu Takut dengan Kebebasan Rakyat

    08 Januari 2021, 21:56 WIB Last Updated 2021-01-13T15:45:30Z

    Mantan Wakil DPR RI periode 2014 - 2019, Fahri Hamzah mengomentari cuitan Menkopulhukam Mahfud soal demokrasi. Dalam akun jejaring media sosial twitternya, @mohmahfudmd, mencuitkan:

    "Inilah dilemma: Jika demokrasi terlalu longgar maka integrasi terganggu. Jika integrasi terlalu ditonjolkan maka demokrasi yg terpasung. Demokrasi dan integrasi sama pentingnya bagi kelangsungan negara. Tugas kita menjaga keseimbangan agar keduanya subur".


    Cuitan Mahfud MD tersebut dikomentari Fahri Hamzah yang mencuitkan:

    "Demokrasi punya 2 kaki: kebebasan dan Hukum. Jalankan keduanya maka demokrasi meluncur ke depan membawa kemajuan. Kesan saya, pemerintah gamang, lalu  pemerintah takut dgn kebebasan rakyat dan akhirnya hukum disalahgunakan untuk memilih kebebasan siapa yg harus dihukum". 

    Demokrasi punya 2 kaki: kebebasan dan Hukum. Jalankan keduanya maka demokrasi meluncur ke depan membawa kemajuan. Kesan saya, pemerintah gamang, lalu  pemerintah takut dgn kebebasan rakyat dan akhirnya hukum disalahgunakan untuk memilih kebebasan siapa yg harus dihukum.


    Cuitan Fahri Hamzah tersebut ramai dikomentari Netizen lain, diantaranya:

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Palestina

    +